Jumat, 22 Juli 2011

MATERI IPS 2011

LATIHAN SOAL IPS 2011

1. Kerajaan tertua di wilayah Nusantara adalah Kerajaan ....
2. Sungai Mahakam terletak di wilayah Provinsi ....
3. Kerajaan Kutai berdiri pada tahun .... Masehi.
4. Peninggalan sejarah yang membuktikan Kerajaan Kutai sebagai kerajaan bercorak ....
5. Yupa ditulis dalam bahasa .... dan huruf ....
6. Raja Kutai yang pertama bernama Raja ....
7. Raja terkenal dari Kerajaan Kutai karena kebijaksanaannya bernama ....
8. Kerajaan Tarumanegara terletak di daerah ....Provinsi Jawa Barat.
9. Kerajaan Tarumanegara merupakan kerajaan Hindu pertama di ....
10. Prasasti Ciaruteun menggambarkan jejak telapak kaki Dewa ....

Cobalah jawab kemudian lihat kunci jawaban pada komentar

2 komentar:

  1. 1. Kerajaan Kutai
    2. Kalimantan Timur
    3. 400 Masehi
    4. Hindu
    5. Bahasa Sansekerta dan Huruf Pallawa
    6. Raja Kudungga
    7. Mullawarman
    8. Bogor
    9. Pulau Jawa
    10. Wisnu

    BalasHapus
  2. nomer 8 - 10 ndak ada pak....
    dmn?

    BalasHapus

Laman